Pages

Subscribe:

Labels

Kamis, 11 Agustus 2016

Tri Dharma Perguruan Tinggi (Penelitian dan Pengembangan)

https://blogger.googleusercontent.com/img/b/R29vZ2xl/AVvXsEhZjdn_6DNtKT8obUpGFPZ9RD98Dli7W84l2dE6enlyOxCDeiWhHUkAYMk-V0H8vcy5p1zlL5j2GUYFUgJMRKJxtd10vvipgT7ANc_Z4pyvVrMe7XpzGgPyJboVBfeS1n4LEE0QuESTJJg_/s1600/tri+dharma+perguruan+tinggi.jpg
2. Penelitian dan Pengembangan.
Kegiatan penelitian dan pengembangan memiliki peranan yang sangat penting dalam mendukung kemajuan ilmu pengetahuan dan teknologi. Tanpa adanya penelitian dan pengembangan, maka laju perkembangan ilmu pengetahuan akan terhambat. Penelitian tidaklah selalu berdiri sendiri, karena dilatarbelakangi oleh kebutuhan dalam proses pembangunan dalam arti yang luas. Penelitian juga sebagai faktor utama dalam menentukan keputusan terkait suatu masalah. Penelitian yang dilakukan ada dua jenis, yaitu penelitian terapan dan penelitian terhadap ilmu-ilmu dasar. Penelitian terapan digunakan untuk mengatasi masalah yang sedang terjadi pada saat itu, sementara penelitian terhadap ilmu-ilmu dasar manfaatnya akan lebih penting di masa depan.

0 komentar:

Posting Komentar